Analisis Aktivitas Media Sosial Instagram @Kuansingbacarito dalam Mempublikasikan Informasi Sejarah Mandulang Peradaban di Kabupaten Kuantan Singingi

Authors

  • Voni Agustin Program Studi Ilmu Komunikasi , Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Olivia Marinda Program Studi Ilmu Komunikasi , Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Marlia Dini Pranita Program Studi Ilmu Komunikasi , Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Vani Alvionita Program Studi Ilmu Komunikasi , Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Bambang Siswanto Program Studi Ilmu Komunikasi , Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • Toni Hartono Program Studi Ilmu Komunikasi , Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

DOI:

https://doi.org/10.31334/lugas.v7i2.3220

Keywords:

Perencanaan Instagram Publikasi Informasi

Abstract

Berkembangnya berbagai bentuk teknologi informasi tentunya sangat membantu masyarakat dalam mendapatkan berbagai bentuk informasi melalui media sosial. Hal ini ditandai dengan muculnya media instagram sebagai media yang paling populer dikalangan masyarakat. Instagram dijadikan media publikasi paling efektif untuk digunakan. Tujuan dilakukannya penelitian ini ialah untuk mengetahui perancanaan dari kegiatan publikasi yang dilakukan oleh Instagram @kuansingbacarito dalam mempublikasikan sejarah mendulang peradaban di Kabupaten Kuantan Singingi. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah wawancara dan melakukan observasi melalui analisis akun official Instagram @Kuangsingbacarito. Hasil penelitian menunjukan bahwasanya instagram @kuansingbacarito dalam publikasinya banyak menggunakan pilihan kalimat persuasif dengan bahasa yang ringkas dan sederhana sehingga masyarakat mudah mengerti. Kemudian beberapa makna pada gambar postingan yang dibagikan dikemas dengan sebaik mungkin serta membuat press release sebagai acuan informasi. Namun hal itu instagram @kuansingbacarito belum memanfaatkan banyak fitur yang disediakan instagram dalam memberikan informasi terkait sejarah maupun budaya, dan juga terhadap sejarah Mandulang Peradaban yang ada di Kabupaten Kuantan Singingi.

   

References

Ainiyah, N. ( 2017 ). Membanguln Pengulatan Buldaya Literasi Media dan Informasi Dalam

Dulnia Pendidikam. JPIP. 2, 61 – 77.

Afrizal. (2019 ). Metode Peneltian Kulalitatif : Sebulah ULpaya Mendulkulng Penggulnaan

Penelitian Kulalitatif Dalam Berbagai Disiplin Ilmul. Edisi 4. Depok: PT Raja

Garfindon Persada.

Alo, Liliweri. 2011. Komulnikasi : Serba Ada Serba Makna. Jakarta : Kencana.

Bulrhan, Bulngin. ( 2006 ). Metode Penelitian Kulantitatif : Komulnikasi, Ekonomi, Kebijakan

Pulblik, Dan Ilmul Sosial Lainnya. Jakarta: Kencana.

Enterprise, J. (2012). Instagram ULntulk Fotografi Digital dan Bisnis Kreatif. PT Elex Media

Kompultindo.

Faisal, I. A., & Rohmiyati, Y. (2017). Analisis Pemanfaatan Media Instagram Sebagai

Promosi Perpulstakaan Provinsi Jawa Tengah. Julrnal Ilmul Perpulstakaan, 6(4), 281–

Gabriela, Shania. (2021). Aktivitas content creator PT. Mahija Abhita Perdana dalam

meningkatkan brand awareness di instagram. Activity of the content creatorin

PT. Mahija Abhita Perdana in improving brand awareness in instagram.

Geri, Denis. (2016 ). Transparansi Pelayanan Sulrat Izin ULsaha Perdagangan (SIULP)

Klasifikasi Kecil Di Kecamatan Singingi Hilir Kabulpaten Kulantan Singingi.

Hamidy. (2013 ). Sejarah Kabulpaten Kulantan Singingi.

Kotler, P. ( 2008 ). Prinsip – Prinsip Pemesanan Edisi Kedra Bolas. Jakarta : Erlangga.

Koentjningrat. ( 2002 ). Kebuldayaan Mentalis Dan Pembangulnan. Jakarta : Kompas

Seramedia.

Kriyantoto, R ( 2016 ). Pulblic Relations Writing : Teknik Produlksi Media Pulblic Relations

Dan Pulblisitas Korporat. Jakarta : Penada Media.

Laode M. B. ( 2014 ). Analisis Nilai – Nilai Pendidikan Sosial dan Religi Dalam Tradisi

Buldaya Katoba Sebagai Pengembangan Bahan Pembelajaran IPS – SD. ( Stuldi

Etnografi Masyarakat Etnik Mena Provinsi Sullteng ) Disertasi ULPI.

Moleong, Lexy J. 2010. Metodologi Penelitian Kulalitatif. Bandulng: Remaja Rosdakarya.

Nasrulllah, D. R. (2016). Media Siber Teori dan Riset.Jakarta: Prenamedia Groulp.

Permatasari, N., & Trijayanto, D. (2017). Motif Eksistensi Melaluli Penggulnaan Hashtag

(#Ootd) Di. Promedia, Vol 3.

Pulntoadi, Danis (2011). Meningkatkan penjulalan melaluli media sosial. Jakarta: PT. Gramedia

Pulstaka ULtama.

Ratri, C. ( 2020 ). Pandulan Instagram Bisnis : Membulat Konten, Foto, dan Memanfaatkan

Sebagai PR Bisnis. Sulrabaya : CV. Garulda Mas Sejahtera.

Rifai, Aguls. (2016). Peran Pulstakawan Intermediary dalam Memenulhi Kebultulhan

Informasi Pemakai. Vol. 4, No,14.

Sadiman,Arief. 2002. Media Pendidikan dan Proses Belajar Mengajar, Pengertian

Pengembangan dan Pemanfaatannya, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Tulbbs,L.Stewart & Moss, Sylvia. (2008). Hulman Commulnication: Prinsip-prinsipDasar.

Bandulng: Remaja Rosdakarya.

Yefterson, R.B. Dan Salam, A. ( 2017 ). Nilai – Nilai Kesejateraan Dalam Pembelajaran

Sejarah Indonesia. ( Stuldi Natulralistik Inkuliri Di SMA Kota Padang ). Diakronika.

Qorib F. 2020. Pola Konsulmsi Media pada Generasi Milenial Kota Malang. Julrnal Ilmul

Komulnikasi: ULltimacomm.

Sulsilowati. (2018). Kegiatan Hulmas Indonesia Bergerak Di Kantor Pos Depok II Dalam

Meningkatkan Citra Instansi Pada Pulblik Eksternal. Julrnal Komulnikasi, 8, 47–54.

Downloads

Published

2023-12-08

Issue

Section

Articles