Peningkatan Komunikasi Antarbudaya melalui Kuliah Tamu Internasional “Menjembatani Perbedaan Budaya”

Ade Tuti Turistiati, Dimas Reza Amrullah, Syafitri Syafitri

Abstract


Universitas Amikom Purwokerto telah menjalin kerjasama dan kemitraan internasional dengan Huachiew Chalermprakiet University (HCU), Thailand. Sebagai bagian dari implementasi MoU, HCU mengundang Universitas Amikom Purwokerto untuk memfasilitasi kuliah tamu internasional pada mata kuliah komunikasi antarbudaya bagi mahasiswa Studi Bahasa Inggris HCU. Topik yang disampaikan berdasarkan kebutuhan mitra antara lain komunikasi antarbudaya, penggunaan bahasa Inggris Indonesia, dan budaya Indonesia. Topik ini penting dan dibutuhkan karena mahasiswa HCU English Studies berinteraksi dan berkomunikasi dengan mahasiswa dari negara lain, termasuk Indonesia. Maka, dapat dinyatakan bahwa tujuan diselenggarakannya kegiatan ini adalah untuk meningkatkan komunikasi antar budaya bagi peserta.  Kuliah tamu ini disampaikan melalui Zoom Meeting dan dihadiri oleh sekitar 100 mahasiswa HCU dan Universitas Amikom Purwokerto. Berdasarkan evaluasi, kuliah tamu ini sangat bermanfaat bagi mahasiswa Thailand dan Indonesia. Para peserta asal Thailand memperoleh pengetahuan dan pemahaman tentang budaya Indonesia dan bahasa Inggris/  Kuliah tamu tersebut menjadi media bagi mahasiswa HCU dan Amikom untuk mempelajari budaya masing-masing.

Keywords


Kerjasama dan kemitraan; Kuliah tamu; Bahasa inggris; Komunikasi antarbudaya; budaya Indonesia;

Full Text:

PDF

References


Febiyana, A., & Turistiati, A. T. (2019). Komunikasi Antar Budaya dalam Masyarakat Multikultur (Studi Kasus pada Karyawan Warga Negara Jepang dan Indonesia di PT. Tokyu Land Indonesia). Lugas, Jurnal Komunikasi, 3(1).

Moh.Yamin. (2017). English With Indonesia Taste. Jurnal UIN Antasari, 1–12.

Spitzberg, B. H. (2009). Axioms for a Theory of Intercultural Communication Competence.

Turistiati, A. T. (2019a). Kompetensi Komunikasi Antarbudaya (1 ed.). Mitra Wacana.

Turistiati, A. T. (2019b). Strategi Adaptasi Mahasiswa Indonesia di Nara Jepang, Tinjauan Komunikasi Antarbudaya. Jurnal IDIK, Vol.1(No.1).

Turistiati, A. T., Amrullah, D. R., & Shafitri. (2023). The Improvement of Students’ Awarness and Motivation to Learn English Trough International Webinar: The Importance of English Competency in Building Intercultural Communication. Jurnal Komunitas : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 6(1), 72–79.

Turistiati, A. T., & Andhita, P. R. (2021). Komunikasi Antarbudaya : Panduan Komunikasi Efektif antar Manusia Berbeda Budaya (First). Zahira Media Publisher.

Turistiati, A. T., Dayanti, S. P., Priyanto, D., & Sumartono. (2023). Adaptation strategy of Indonesian people in southern Thailand during the Covid-19 pandemic. Jurnal Studi Komunikasi (Indonesian Journal of Communications Studies), 7(1), 269–284. https://doi.org/10.25139/jsk.v7i1.5074




DOI: https://doi.org/10.31334/jks.v7i1.4069

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Komunitas : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

_____________________________________________

Jurnal Komunitas : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

ISSN 2621-6434

Email : [email protected]
Email : [email protected]

Website: http://ojs.stiami.ac.id/index.php/jks

   

     

 

 

View My Stats