DISTRIBUSI BERAS BULOG PASCA BANSOS RASTRA DAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI

Yusup Rachmat Hidayat

Abstract


Penelitian ini bertujuan mengetahui kinerja opersional distribusi beras oleh BULOG setelah bantuan pemerintah untuk program kesejahteraan dan ketahanan pangan nasional yang sejak lama bernama Program Beras untuk Rakyat Miskin (Raskin) beralih menjadi Program Bantuan Sosial Beras Sejahtera (Bansos Rastra) dan Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). Metode penelitian yang digunakan adalah gabungan antara kuantitatif dan kualitatif, dimana gabungan kedua metode analisa ini cocok digunakan untuk menganalisa data yang berupa angka dan diagram serta data yang berupa kebijakan dan peraturan pemerintah. Adapun sumber data penelitian adalah data sekunder yang diperoleh dari kajian beberapa jurnal, artikel, peraturan pemerintah, data perusahaan, internet dll. Yang dianggap relevan dengan topik bahasan penelitian. Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh secara langsung terhadap kinerja operasional kegiatan distribusi beras BULOG, termasuk pengaruh kepada  beberapa kegiatan operasional lainnya akibat perubahan kebijakan bantuan pangan pemerintah khusunya melalui Program BPNT. Penelitian ini menyarankan kepada BULOG untuk meningkatkan, mengembangkan serta mengoptimalkan kegiatan usaha komersialnya untuk mempertahankan dan meningkatkan keinerja operasional dan pendapatannya pasca Progam Bansos Rastra dan Program BPNT.


Keywords


Bansos Rastra, Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), Distribusi Beras BULOG

Full Text:

PDF

References


Richardus Eko, Richardus. 2003.Manajemen Persediaan. Jakarta: Grasindo.

Walters, Donald, 2003, Logistics: An Introduction to Supply ChainManagement, New York: Palgrave Mc Millan.

Dwiantara, Lukas & Sumarto, Hadi Rumsari, 2004. ManajemenLogistik. Jakarta: Grasindo.

Subagya, M.S., 1994. Manajemen Logistik- cetakan keempat. Jakarta: PT. Gunung Agung.

Christopher, Martin. 2011. Logistics and Supply Chain Management Fourth Edition.

London: Prentice Hall.

Subagya, M.S., 1994. Manajemen Logistik- cetakan keempat. Jakarta: PT. Gunung Agung.

Tjiptono, Fandy. 2014, Pemasaran Jasa – Prinsip, Penerapan, dan Penelitian. Yogyakarta: Andi Offset.

Martono, Ricky, 2015. Manajemen Logistik Terintegrasi. Jakarta: PPM Manajemen.

Mawardi, Ruhmaniyati, dkk. (2017). Kajian Awal Pelaksanaan Program e-Warong Kube-PKH. Jakarta: The SMERU Research.

Republik Indonesia. 2012. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2012 Tentang Pangan. Lembaran Negara RI Tahun 2012, Nomor 227. Sekretariat Negara. Jakarta.

Republik Indonesia. 2015. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2015 tentang Ketahanan Pangan dan Gizi. Lembaran Negara RI Tahun 2015, Nomor 60. Sekretariat Negara. Jakarta.

Republik Indonesia. 2015. Instruksi Presiden Nomor 5 Tahun 2015 tentang Kebijakan Pengadaan Gabah/Beras Dan Penyaluran Beras Oleh Pemerintah. Sekretariat Kabinet. Jakarta.

Republik Indonesia. 2012. Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia, Nomor 04/M-DAG/PER/1/2012 tentang Penggunaan Cadangan Beras Pemerintah untuk Stabilitasi Harga. Cadangan Beras Pemerintah. Jakarta.

Republik Indonesia. 2016. Peraturan Preiden Nomor 48 Tahun 2016 Tentang Penugasan Kepada Perum BULOG Dalam Rangka Ketahanan Pangan Nasional. Lembaran Negara RI Tahun 2016, Nomor 105. Sekretariat Kabinet. Jakarta.

Republik Indonesia. 2017. Peraturan Preiden Nomor 63 Tahun 2017 Tentang Penyaluran Bantuan Sosial Secara Non Tunai. Lembaran Negara RI Tahun 2017, Nomor 156. Sekretariat Kabinet. Jakarta.

Republik Indonesia. 2016. Risalah Arahan Presiden Dalam Rapat Terbatas Nomor R-139/SesKab/DKK/7/2016. Tentang Program Raskin 29 juli 2016. Jakarta.

Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (2018). Siaran Pers Nomor: 61/Humas PMK/III/2018, Jakarta 20 Maret 2018. (online), (https://www.kemenkopmk.go.id/pengumuman/siaran-pers-nomor-23humas-pmkii2018. Diakses pada 28 Oktober 2018).

Laman website resmi Perum BULOG, (online),

(http://www.bulog.co.id/ketahananpangan.php Diakses Pada 28 Oktober 2018).

Petunjuk Teknis Pelaksanaan Bantuan Sosial Beras Sejahtera. 2018. (Online),

(http://www.tnp2k.go.id/download/16760Materi%20Sosialisasi%20Bansos%20Rastra%202018.pdf. Diakses pada 28 Oktober 2018) .

Bantuan Pangan Non Tunai BPNT. 2018. Jakarta: Kementerian Sosial. (0nline),

(https://www.kemsos.go.id/page/bantuan-pangan-non-tunai. Diakses pada 28 Oktober 2018)

Materi Sosialisasi Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). 2018. (Online),

(http://www.tnp2k.go.id/download/38087Materi%20Sosialisasi%20BPNT%202018.pdf. Dikases pada 28 Oktober 2018).




DOI: https://doi.org/10.31334/jli.v2i2.293

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Logistik Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

____________________________________________

Jurnal Logistik Indonesia

ISSN 2579-8952 (media cetak), 2621-6442 (media online)

Email : [email protected]/[email protected]

Website: http://ojs.stiami.ac.id/index.php/logistik

INDEKS BY: